Skip to main content

Blog entry by Admin PMB STIEM Bongaya

Cara melakukan pengisian biodata

Cara melakukan pengisian biodata


Berikut langkah-langkah pengisian biodata:

  1. Silahkan login kembali di halaman https://pmbypup.id menggunakan KAP sebagai username dan PIN sebagai password.

  2. setelah login berhasil maka akan diarahkan langsung ke pengisian biodata seperti pada tampilan berikut:

  3. Silahkan lengkapi Data Personal anda seperti berikut:

    Nama: sudah terisi sehingga tidak dapat diubah lagi 
    Tempat Lahir: isi dengan tempat kelahiran anda
    Jenis Kelamin: pilih jenis kelamin
    Alamat Lengkap: masukkan alamat lengkap anda saat ini
    Provinsi: Pilih provinsi sesuai dengan alamat anda
    Kabupaten/Kota: Pilih kabupaten/kota alamat anda
    Agama: silahkan pilih agama anda
    Kewarganegaraan: silahkan pilih kewarganegaraan
    Nomor HP: sudah terisi sehingga tidak dapat diubah lagi 

  4. Silahkan isi Data Sekolah Asal anda sepert berikut:

    Provinsi: pilih provinsi sekolah asal
    Kabupaten/Kota: pilih provinsi sekolah asal
    Nama Sekolah: pilih nama sekolah asal anda. Bila nama sekolah anda tidak ada dalam list maka silahkan pilih SMA/SMK/MA LAIN-LAIN.
    Tahun Lulus: Silahkan pilih tahun lulus anda
    Jurusan: Silahkan pilih jurusan ketika anda sekolah di SMA/SMK/MA

  5. Silahan isi Data Orangtua anda seperti berikut:

    Nama Bapak: isi nama bapak anda
    Nama Ibu: sudah terisi sehingga tidak dapat diubah lagi
    Pekerjaan Bapak: pilih pekerjaan bapak
    Pekerjaan Ibu: pilih pekerjaan ibu
    Penghasilan Bapak: pilih penghasilan bapak
    Penghasilan Ibu: pilih penghasilan ibu
    Alamat Orangtua: masukkan alamat orang tua saat ini
    Provinsi: pilih provinsi alamat orangtua
    Kabupaten/Kota: pilih Kabupaten/Kota alamat orangtua
    Nomor HP Bapak: Masukkan Nomor HP Bapak yang bisa dihubungi
    Nomor HP Ibu: Masukkan Nomor HP Ibu yang bisa dihubungi
  6. Silahkan pilih program studi dan jalur masuk yang akan anda ambil di kampus YPUP seperti berikut:

    Kampus: silahkan pilih STIE atau STKIP
    Program Studi: silahkan pilih program studi yang akan anda ambil
    kelas: silahkan pilih kelas reguler atau eksekutif. Kelas Eksekutif akan kuliah malam
    Jalur: silahkan pilih jalur masuk. Hanya Jalur umum yang tersedia saat ini. 
  7. Setelah mengisi biodata, silahkan klik tombol simpan maka akan berubah menjadi "Lanjut Ke Halaman Ujian" seperti ini:

  8. Silahkan klik Lanjut ke Halaman Ujian

  • Share